20 Januari
Beato Yohanes Pembaptis Triquerie
Beato Yohanes Pembaptis Triquerie, seorang imam Fransiskan Konventual, menjadi martir karena imannya di Lavel, Perancis. Dia menolak untuk mengucapkan “Sumpah Kewarganegaraan” waktu Revolusi Perancis. Meninggal pada usia 56 tahun dan memperoleh beatifikasi bersama dengan yang lain sebagai martir-martir dari Laval.
Diterjemahkan oleh: Alfons S. Suhardi, OFM.