“Saudara sekalian”: Judul Ensiklik Baru Paus Fransiskus. September 5, 2020 Paus Fransiskus akan menandatangani ensiklik baru setelah misa yang akan diselenggarakan di Basilika St. Fransiskus Assisi pada 3 Oktober. Di tengah situasi pandemi, seremoni peresmian ensiklik tersebut akan diselenggarakan tanpa…